BLOG Swastika Nohara

Life is the coffee, while jobs, money and position in society are the cups. They are just tools to hold and contain life, and do not change the quality of life.


8 Komentar

Sun Shine

That little girl wants to scream out loud, she wants to run away, but she can’t. All she does is standing there, putting her little hands on her ears, wishing that she can not hear anything. But she couldn’t help hearing the laughter and words spitted from those bigger girls around her.
“You’re fat! You’re ugly and stupid!” Baca lebih lanjut


31 Komentar

Graphology: Know Your Self

Kapan terakhir kali kalian menulis dengan tangan hingga memenuhi setidaknya satu lembar kertas ukuran A4? Mungkin ada yang sudah 5 tahun tidak pernah lagi menulis panjang, lebih dari 1000 kata dengan pulpen di atas kertas. Yup, kita semakin jarang menggunakan kesepuluh jari tangan kita untuk menulis kalimat-kalimat panjang yang komprehensif. Baca lebih lanjut


12 Komentar

Punya Telinga Tapi Tak Mendengar

Buat apa punya kuping kalau tidak mau mendengar? Dalam konteks nguping di social media, hal ini boleh dibilang sebagai sebuah kesia-siaan yang luar biasa. Sebuah perusahaan telekomunikasi besar membuat dua akun twitter untuk pelayanan internet mereka. Lalu dengan gagahnya mengumumkan di ‘Bio’ kedua akun tersebut:

Kami adalah Customer Care xxx. Utk keluhan silakan DM: Nama, no.tlp yg dipasang servis internet kami, kota, no HP & jenis gangguan

Baca lebih lanjut


19 Komentar

Revolusi di Twitter?

Apa yang kamu lakukan setelah bangun tidur tadi pagi? Meraih smart phonemu dan menyapa teman-teman di twitter dengan ucapan selamat pagi? Ahay… Selamat, kamu  menjadi bagian dari 5,6 juta pengguna twitter Indonesia! Twitter di Indonesia tampaknya lagi hits banget, sampai harian Kompas mengangkatnya menjadi headline dengan judul bombastis, Twitter: Revolusi 140 Karakter!

Jadi revolusinya dimana?