BLOG Swastika Nohara

Life is the coffee, while jobs, money and position in society are the cups. They are just tools to hold and contain life, and do not change the quality of life.


15 Komentar

Tanaman Hias Cantik & Gampangan

Blog post ini bermula dari pertanyaan teman saya Fitri di komen Instagram. Fitri ingin mengisi rumah barunya dengan tanaman hias, tapi tanaman apa dan gimana perawatannya. Nah, karena kepanjangan untuk ditulis di IG maka saya tulis di blog.

Baca lebih lanjut


47 Komentar

Live-twit Itu Gampang!

Hari ini seorang rekan meminta referensi artikel atau buku dalam bahasa Indonesia tentang cara melakukan live-twit yang baik. Waks!! Cari dimana ya? Rekan itu lalu konsultasi via telfon, jadilah saya kasih tips melakukan live-twit sebagaimana yang biasa saya lakukan. Dan dengan kurang ajarnya, si rekan tersayang itu minta agar tips tersebut  saya tulis! Baca lebih lanjut

Iklan